PSAJ SMAN 3 Kuningan Cukup Ketat Tentukan Kelulusan Siswa

- 18 Maret 2023, 07:30 WIB
Sejumlah siswa kelas XII SMAN 3 Kuningan tampak serius dalam pelaksanaan PSAJ atau ujin sekolah tahun pelajaran 2022-2023
Sejumlah siswa kelas XII SMAN 3 Kuningan tampak serius dalam pelaksanaan PSAJ atau ujin sekolah tahun pelajaran 2022-2023 /Emsul/KC/

Siapkan hati, jiwa dan raga kemudian berdoa dan berserahlah dibawah kesempurnaan milik-Nya.

Selama kegiatan PSAJ ini diharapkan semua peserta didik diberikan kemudahan, kelancaran dan mendapatkan hasil terbaik sesuai dengan harapan.

Baca Juga: Masa Jabatan Ketua KONI Kuningan akan Habis Bulan Mei, Siapakah Penggantinya?

Serta meraih kesuksesan bagi semua siswa SMAN 3 Kuningan,” papar Chaeri.

Wakil Kepala Sekolah (Wakasek) Bidang Kurikulum, Imam Anshari, mengatakan, bahwa penilaian sumatif dilakukan dalam bentuk kombinasi.

Yaitu, pertama, tugas unjuk performa (berupa praktik, menghasilkan produk, melakukan projek).

Kedua portofolio (kumpulan dokumen hasil penilaian dan penghargaan.

Serta karya peserta didik dalam bidang tertentu yang mencerminkan perkembangan (reflektif-integratif) dalam kurun waktu tertentu. Dan ketiga tes online.

“Kriteria kelulusan peserta didik di SMAN 3 Kuningan memperhatikan beberapa faktor.

Di antaranya, menyelesaikan seluruh program pembelajaran yang dibuktikan dengan raport tiap semester, memperoleh nilai sikap/perilaku minimal baik.

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x