Smartren SMA Negeri 1 Kadugede Memilih Dikelola oleh Sekolah

- 30 Maret 2023, 07:30 WIB
Kepala SMA Negeri 1 Kadugede, Rhida Jaya Bhuana.
Kepala SMA Negeri 1 Kadugede, Rhida Jaya Bhuana. /Emsul/KC/

Baca Juga: Memperpanjang SIM Tidak Perlu ke Polres, Jadwal Layanan SIM Keliling di Wilayah Kabupaten Kuningan

Dan penumbuhan budi pekerti meluncurkan program Milenial Smarttren Ramadan dalam mengisi kegiatan di bulan suci Ramadhan 1444 H.

Sejalan dengan kajian Islam di sekolah (Kids) menyampaikan materi terkait peningkatan ibadah dan membangun akhlakul karimah seperti yang dicontohkan Nabi Muhammad SAW.

Berkaitan dengan kegiatan tersebut, Guru Pendidikan Agama Islam SMA Negeri 1 Kadugede, Ustadz Aan Anwar, menjelaskan, selama kegiatan berlangsung dengan lancar.

Baca Juga: Ketika Kondisi Darurat Warga Kuningan Bisa Menghubungi 10 Nomor Telepon Penting, Ini Daftarnya

Sejak awal pelaksanaan hingga sekarang, pelaksanaan Smartren mendapat bimbingan langsung dari tiga orang tenaga pengajar, selain dirinya, juga bersama Ustdzah N Rohayati dan Ustadz Hasanudin.

Ketiga tanaga pengajar tersebut menyampaikan berbagai materi disertai pelaksanaan shalat dhuha, yasinan, shala berjamaah, melaksanakan infak/sedekah dan lain-lain sesuai petunjuk.

Disamping itu, guru lainnya turut membantu dan mensukseskan kegiatan Smartren di sekolah.

Baca Juga: Setelah 11 Tahun Kuningan Mengelola Waduk Darma, Kini Dikuasai Pemprov Jabar

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x