KABARCIREBON- Hari Raya Idul Adha segera tiba, Pada momen ini kita sering melihat banyak hewan kurban. Karena itu, jika kebetulan di Hari Raya Idul Adha ini kita melaksanakan kurban atau mendapatkan bagian daging sapi kurban tidak perlu bingung ingin di masak apa?
Di sini akan kami hadirkan Ini resep dan cara mengolah masakan tongseng daging sapi yang praktis, simak ulasannya berikut ini
Bahan-bahan:
Bahan Daging Sapi
-100 ml santan kelapa
-1/4 butir kol, iris memanjang
-2 buah tomat merah, potong memanjang
-2 batang daun bawang, iris tipis
-3 lembar daun jeruk
-2 lembar daun salam
-2 cm lengkuas, memarkan
-2 batang serai, memarkan
-1 SDM kecap manis
-1 sdt garam
Baca Juga: Resep Membuat Tahu Gejrot Cemilan Khas Cirebon yang Tak Lekang Ditelan Zaman
-1 1/2 liter air
-Minyak goreng secukupnya
Bumbu halus
-10 siung bawang merah
-6 siung bawang putih
-3 buah cabai merah keriting
-4 buah cabai rawit merah
Baca Juga: Lebih Glowing Mana, Produk Skincare atau Treatment Kecantikan?