MN KAHMI Minta Umat Islam di Dunia Solid, Do'akan Pembakar Al Quran Rasmus Paudan Segera di Azab Allah SWT

- 26 Januari 2023, 13:54 WIB
Akibat adanya pembakaran Al-Quran di Swedia, ketegangan dengan Turki semakin meningkat di tengah ingin masuknya ke NATO.
Akibat adanya pembakaran Al-Quran di Swedia, ketegangan dengan Turki semakin meningkat di tengah ingin masuknya ke NATO. /Reuters/TT NEWS AGENCY/

Baca Juga: Membedah Penyebab Terpilihnya MN KAHMI yang Didominasi Politisi

Bukan hanya itu, sambung alumni UNPAD ini, KAHMI meminta pemerintah Swedia mengambil langkah-langkah tegas dan konkrit terhadap Rasmus Paludan berupa pelarangan dan pembubaran partai Stram Krus karena berpotensi menimbulkan distabilitas di seluruh dunia.

"Hal ini penting agar tidak menimbulkan gejolak dan kemarahan umat Islam sedunia pemerintah Swedia juga dapat menghadirkan dan berdialog dengan tokoh Muslim di Swedia," tutupnya. ***

Halaman:

Editor: Jejep Falahul Alam

Sumber: pernyataan pers


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x