BLT Dana Desa pada Juli 2023 Apakah Bisa Cair? Cek di Sini Penjelasannya

- 3 Juli 2023, 06:37 WIB
BLT Dana Desa, Berikut Informasi Kapan BLT Dana Desa Cair Lagi 2023 Simak Penjelasan Berikut
BLT Dana Desa, Berikut Informasi Kapan BLT Dana Desa Cair Lagi 2023 Simak Penjelasan Berikut /satria hafidz/portalkudus.com

KABARCIREBON - Guna menanggulangi tingkat kemiskinan di setiap desa, Pemerintah melalui program Bantuan Langsung Tunai (BLT) menggulirkan bansos atau BLT Dana Desa 2023.

BLT Dana Desa atau bansos DD 2023 ini merupakan program pemberian bantuan langsung tunai sebesar Rp300 ribu per bulan bagi penerima manfaat.

Bantuan Dana Desa ini digulirkan kepada penerima manfaaat yang tidak menerima bantuan sosial berupa PKH dan BPNT.

Baca Juga: Ingin Tau BPNT pada Juli 2023 Cair Rp400.000? Simak Syarat dan Ketentuannya di Sini

Dilansir Kabar Cirebon.com dari Beritadiy menyebutkan, dari informasi terbaru untuk BPT Dana Desa 2023ini akan dicairkan pada JUli 2023 sebesar Rp900.000.

Adapun mengenai perincian pencairan BLT Dana Desa pada Juli ini merupakan rapelan dalam tiga bulan kebekalang yakni antara April, Mei dan Juni 2023.

Penerima bantuan BPT Dana Desa terdiri dari lanjut usia (lansia), pekerja yang terkena PHK maupun kehilangan pekerjaan, dan penyandang disabilitas.

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x