Bersama Kompor Tanam ini, Memilih Model Dapur Menjadi Bagian Penting untuk Setiap Hunian Moderan

- 15 Februari 2023, 19:47 WIB
Kompor Tanam
Kompor Tanam /Ist/KC/

Peralatan dapur built-in

Baca Juga: Renungan, Nasihat Ini Akan Bikin Anda Berhenti Melukai Perasaan Orang Lain

Untuk mewujudkan dapur moderan, pemilihan produk-produk built-in atau model tanam merupakan pilihan yang tepat lantaran dapat memberikan efek lebih luar pada penataan interior rumah.

Tak hanya pengguna kompor tanam pada dapur, alat rumah tangga lain seperti cooker hoo, oven, mesin pencuci piring, kulkas dan perlatan model tanam lainnya juga dapat digunakan untuk menunjang penampilan moderan yang minimlis dan elegan.

Lebih lanjut berikut keunggulan penggunaan peralatan rumah tangga model tanam, khususnya kompor:

Baca Juga: Pangdam III Siliwangi dan PWI Jabar Gelar Diskusi Bahas Ketahanan NKRI, Ekonomi, Sosial dan Budaya

1. Tampilan elegan dan mewah

Dengan model tanam yang dilengkapi lapisan kaca kristal yang elegan, membuat kompor gas tanam Modena BH 1725 LA cocok ditempatkan di berbagai suasana interior rumah untuk memenuhi kebutuhan memasak yang lebih nyaman dan terutama mendukung estetika dapur moderen yang lebih rapih.

2. Lebih aman digunakan

Baca Juga: Daihatsu Resmi Memperkenalkan All New Ayla: Tampil Lebih Bertenaga, Gunakan Mesin Daihatsu Rocky

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x