Ini 20 Alamat Pedagang Seblak yang Enak di Kabupaten Jepara, Seblak Ratu dan Seblak Neleri Terkenal Mantul

- 7 Desember 2023, 12:22 WIB
Ilustrasi kuliner seblak yang terkenal di Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah.*
Ilustrasi kuliner seblak yang terkenal di Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah.* /Instagram/seblakteh_eni/

KABAR CIREBON - Kuliner seblak di Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah sangat menggugah selera. Pembeli yang semula penasaran akhirnya tergoda untuk mencicipi.

Kedai seblak di Kabupaten Jepara yang menarik perhatian pembeli, yakni Seblak Worly, Seblak Ratu, Seblak Teras, Seblak Skuy, dan Seblak Ria.

Selain kedai seblak tersebut, di Kabupaten Jepara masih banyak pedagang seblak yang selalu menyajikan racikan bumbu yang mantul.

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Gado Gado yang Enak di Kabupaten Jepara, Ada Gado Gado Bu Seh dan Gado Gado Semarang

Masing-masing pedagang seblak di Kabupaten Jepara sudah memiliki pelanggan yang fanatik. Tak heran pada jam-jam tertentu, sejumlah kedai seblak di sana sering terlihat ramai oleh kunjungan pembeli.

Kabar Cirebon merekomendasikan 20 nama pedagang seblak yang enak di Kabupaten Jepara, lengkap dengan alamatnya. Semoga bisa menjadi panduan bagi calon pembeli.

1. Kedai Seblak Worly Mulyobarjo

RT 01 RW 03 Njetis, Mulyoharjo III, Mulyoharjo, Kecamatan Jepara, Kabupaten Jepara, Provinsi Jawa Tengah

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Murmer di Welahan Jepara, Silakan Coba Bakso Saudara dan Bakso Karponah

Halaman:

Editor: Anwar Anef


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x