5 Menu Hangat Ini Kiranya Sangat Cocok Menemani Tahun Baru Anda, Silakan Icip-Icip Sate Saikoro dan Corn Ribs

- 31 Desember 2023, 07:15 WIB
Ilustrasi Menu Makanan Tahun Baru yang Membawa Untung, Sajikan untuk 2022 yang Lebih Baik
Ilustrasi Menu Makanan Tahun Baru yang Membawa Untung, Sajikan untuk 2022 yang Lebih Baik /Pexels

KABARCIREBON - Hidangan Tahun Baru yang ditawarkan di malam tahun baru  memang istimewa. Makanan ini biasanya disantap bersama keluarga dan kerabat dekat sambil menikmati kemeriahan pesta kembang api.

Tahun Baru selalu bertepatan dengan musim hujan yang dingin di Indonesia.

Tetesan air hujan seringkali dikaitkan dengan menyambut tahun baru.

Baca Juga: Ini 20 Alamat Warteg yang Populer di Kabupaten Cianjur, Silakan Mampir ke Warteg Hamzah dan Warteg Barokah

Itu sebabnya menu hangat sangat cocok disantap di cuaca seperti ini.

Ini dia 5 hidangan tahun baru yang cocok disantap ketika cuaca sedang hujan.

1. Ikan Bakar

Baca Juga: SAH ! KH Muhamad Umar Secara Resmi Terpilih Menjadi Ketua Tanfidziyah PCNU Majalengka Periode 2023-2028

Siapa yang tidak tergiur dengan ikan bakar yang hangat disantap ketika malam tahun baru.

Olesan bumbu kecap dengan tambahan sambal serta lalapan yang begitu menggiurkan untuk disantap.

Ikan bakar kerap dipilih sebagai menu bakar-bakaran di Tahun Baru karena bahannya mudah didapatkan dan kaya akan protein sehingga rasanya enak dan mengenyangkan perut.  

Baca Juga: Libur Akhir Tahun 2023 di Cirebon: Mulai Padat Merayap Kendaraan-Kuliner Banjir Kunjungan-Mall Sumbernya Macet

Tipsnya, Anda bisa memilih ikan gurami dan ikan bawal untuk  menu bakar-bakaran Tahun Baru.

Pasalnya, ikan jenis ini memiliki daging yang lebih tebal sehingga cocok untuk dipanggang.

2. Corn Ribs

Baca Juga: BREAKING NEWS! KH Anwar Sulaeman Terpilih Menjadi Rois Syuriah PCNU Majalengka Periode 2023-2028

Salah satu menu yang tak pernah ketinggalan di malam  tahun baru adalah jagung.

Ya, jagung memang selalu menjadi favorit dan favorit banyak orang. Rasa  manis jagungnya dilengkapi dengan  bumbu pedas-manis atau saus BBQ. 

Namun kali ini, kalian bisa mencoba kreasi baru  olahan jagung yang berbeda dengan jagung bakar pada umumnya.

Baca Juga: Kunjungi Fuel Terminal Tanjung Gerem dan SPBU, Pertamina Pastikan Distribusi BBM Lancar

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x