Berikut Ini Jadwal Lengkap dan Lokasi SIM Keliling Subang Januari 2024 Ada di 6 Tempat

- 15 Januari 2024, 04:45 WIB
Ilustrasi SIM Keliling
Ilustrasi SIM Keliling /Instagram/simonlineid

KABARCIREBON - Bagi warga Subang yang belum mengurus perpanjangan Surat Izin Mengemudi (SIM) sebaiknya dilakukan sekarang ini juga.

Pasalnya, SIM merupakan salah satu syarat yang harus dipenuhi bagi setiap pengguna kendaraan.

Karena itu, bagi mereka belum sempat mengurus perpanjangan SIM, Sat Lantas Polres Subang pada hari ini menghadirkan layanan SIM Keliling yang ditempatkan di 6 lokasi yang berbeda.

Baca Juga: PDIP Unggul Untuk DPRD Kuningan tapi Pemilih ke Ganjar Pranowo dan Mahfud MD Hanya 44,4 Persen Saja

Berikut ini jadwal dan tempat SIM Keliling bagi warga Kabupaten Subang:

1.Senin, SIM Keliling ditempatkan di Kecamatan Jalancagak

2.Selasa, SIM Kelilng ditempatkan di Plaza Pagaden

Baca Juga: Inspirasi Bisnis Susi Puryanti, Brand Usaha Sukses Sampai Dijiplak Kompetitor

3.Rabu, SIM Keliling ditempatkan di Pasar Kalijati

4.Kamis, SIM Keliling ditempatkan di Bawah Flay Over Pamanukan

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: Polres Subang


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x