SMK Darul Ma'arif Cikedung Maja Unjuk Kemampuan di Explore SMK Jabar Juara

- 16 Desember 2022, 16:09 WIB

Ketua rombongan siswa SMK Darul Ma'arif, Yusuf Maulana mengaku senang dapat tampil, untuk unjuk kemampuan dan mengasah kepercayana diri.

"Saya merasa senang dan bangga, sebab ini kesempatan untuk menampilkan kemampuan kamu selama belajar dan berlamatih di sekolah," tukasnya.

Melalui agenda seperti ini, sambung dia, ke depan diharapkan para siswa dapat termotivasi dan bersemangat dalam belajar di sekolah. Agar mereka dapat terus mengasah keterampilan dan kemampuannya dalam berbagai disiplin ilmu sebagai bekal di masa depan.

"Semua ilmu dan keterampilan tidak akan pernah sia-sia dan pasti bermanfaat sampai kapanpun. Untuk itu rajin berlatih dan belajar itu kuncinya," tutupnya. (Jejep)

Halaman:

Editor: Fani Kabar Cirebon


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x