Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Mantul di Majalaya Bandung, Silakan Cicipi Bakso Istighfar dan Bakso Rahayu

- 28 September 2023, 06:47 WIB
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Majalaya, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.*
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Majalaya, Kabupaten Bandung, Jawa Barat.* /Instagram/@foodiebyodi

KABAR CIREBON - Kuliner bakso di wilayah Majalaya, Kabupaten Bandung, Priovinsi Jawa Barat tidak hanya digemari warga setempat, tapi juga sering dicari warga luar kota.

Beberapa pembeli yang semula penasaran akhirnya mengaku ketagihan setelah mencicipi kuliner bakso di Majalaya. Menurut mereka, bakso yang dijajakan di Majalaya sangat enak dan maknyos.

Kedai bakso yang menyajikan racikan bumbu mantul, antara lain Bakso Istighfar, Bakso Mbah Joyo, Bakso Rahayu, Bakso Sarasaku, dan Bakso Fadila.

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Populer di Rancaekek Bandung, Ada Pilihan Bakso Samiraos dan Bakso Amat Asga

Selama berada di Majalaya, penggemar bakso tak perlu khawatir untuk menjajal sejumlah kedai bakso karena pedagang di sana masih menawarkan harga yang murmer.

Kabar Cirebon merekomendasikan 20 nama pedagang bakso yang top markotop di Majalaya Bandung, lengkap dengan alamatnya. Silakan mencoba dan mencicipi.

1. Bakso Istighfar

Babakan Jambu, Desa Majakerta, Kecamatan Majalaya, Kabupaten Bandung, Priovinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Terkenal di Banjaran Bandung, Ada Pilihan Bakso Kones dan Bakso Jebred

Halaman:

Editor: Anwar Anef


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x