Ini 20 Alamat Kedai Soto yang Murmer di Kabupaten Nunukan, Coba Cicipi Soto Lamijung dan Soto Acil Masni

- 5 Maret 2024, 14:09 WIB
Ilustrasi kuliner soto yang terkenal di Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara.*
Ilustrasi kuliner soto yang terkenal di Kabupaten Nunukan, Kalimantan Utara.* /YouTube Galeri Rasa Channel /

KABAR CIREBON - Kuliner soto di Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara sejak dulu diklaim enak dan maknyos. Di sana yang terkenal Soto Banjar dan Soto Makassar.

Tapi pedagang soto lainnya di Kabupaten Nunukan cukup banyak. Jadi penggemar soto tak perlu khawatir selama berada di sana karena bisa dengan leluasa memilih soto sesuai selera masing-masing.

Kedai soto yang populer di Kabupaten Nunukan, yakni Soto Lamijung, Soto Acil Masni, Soto Jawa, Soto Amelia Lestari, dan Soto Madu Rasa.

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Terkenal di Kabupaten Nunukan, Silakan Coba Bakso Boom dan Bakso Cinta Damai

Semua jenis soto yang dijajakan di Kabupaten Nunukan harganya masih murmer. Walau begitu, pedagang soto di sana tetap menyajikan racikan bumbu yang mantul.

Kabar Cirebon merekomendasikan 20 nama kedai soto yang terdekat di Kabupaten Nunukan, lengkap dengan alamatnya. Semoga bisa jadi panduan bagi calon pembeli.

1. Soto Lamijung

Jalan Bahari nomor 3, Nunukan Barat, Nunukan Timur, Kecamatan Nunukan, Kabupaten Nunukan, Provinsi Kalimantan Utara

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Populer di Kota Tarakan, Bakso Global, Bakso Koboy, Bakso Gaul Memang Enak

Halaman:

Editor: Anwar Anef


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x