Ini 20 Alamat Warung Sate yang Terkenal di Kota Depok, Coba Cicipi Sate Pak Agus, Sate Pribumi, dan Sate Tegal

- 19 Maret 2024, 06:11 WIB
Ilustrasi kuliner sate yang terkenal di Kota Depok, Provinsi Jawa Barat.*
Ilustrasi kuliner sate yang terkenal di Kota Depok, Provinsi Jawa Barat.* /Instagram @cheche_kitchen

KABAR CIREBON - Sate yang enak di Kota Depok, Provinsi Jawa Barat bisa ditemukan di Mekar Jaya, Mekarsari, Kemiri Muka, Sukamaju Baru, Bakti Jaya, Rangkapan Jaya Baru, Kukusan, hingga Pondok Cina.

Pedagang sate di wilayah tersebut menjadi langganan warga Kota Depok. Bahkan, warga luar kota pun, banyak yang tergoda untuk mencicipi sate di sana.

Warung sate di Depok yang bisa dikunjungi, antara lain Sate Pak Agus, Sate Padang Jonyen, Sate Pak Min, Sate Pak Salim, dan Sate Pribumi.

Baca Juga: Ini 20 Alamat Kedai Soto yang Terdekat di Kota Depok, Soto Bang Mul, Soto Gebrak, dan Soto Guber Memang Mantul

Masing-masing pedagang sate di Kota Depok sudah memiliki pelanggan yang setia. Tak heran, pada jam-jam tertentu, sejumlah warung sate di sana sering terlihat ramai oleh kunjungan pembeli.

Kabar Cirebon merekomendasikan 20 nama warung sate yang terdekat di Kota Depok, lengkap dengan alamatnya. Semoga bermanfaat bagi pembaca.

1. Sate Pak Agus

Jalan Sentosa Raya nomor 32b, RT 004 RW 015, Mekar Jaya, Kecamatan Sukmajaya, Kota Depok, Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Apotek yang Siap Melayani Warga Kota Depok, Silakan Cek Obat di Apotek Mutiara dan Apotek Prima Farma

Halaman:

Editor: Anwar Anef


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah