Inilah Daftar Negara yang Dicoret FIFA dan Bakal Tampil di Piala Dunia U20 Tahun 2023

4 April 2023, 01:39 WIB
Piala Dunia U20 2023 /Kabar Cirebon/FIFA.comdeswv /

KABARCIREBON - FIFA mencoret keikutsertaan negara-negara peserta piala dunia karena sejumlah pelanggaran. Berikut kami rangkum sejumlah negara yang dicoret FIFA dalam keikutsertaan pada piala dunia U20 tahun 2023, salah satunya Indonesia.

 

5 Negara Batal Jadi Peserta Piala Dunia U20

1. Indonesia, tahun 2023 setelah FIFA membatalkan sebagai tuan rumah

2. Nigeria (1991 dan 1995)

3. Irak (2005)

4. Yugoslavia, tahun 1993.

Hampir mirip dengan Indonesia. Yugoslavia dibatalkan sebagai tuan rumah karena alasan politik terjadinya perang.

Baca Juga: Klasemen BRI Liga 1, Persib Dipepet Persija, PSM Makasar Aman Juara Liga

5. Irak, tahun 1979.

Irak menolak tampil di Piala Dunia U20 meski lolos ke Piala Dunia U-20 1979.

Irak memprotes keberadaan sponsor utama Piala Dunia U20 1979 yang merupakan brand atau perusahaan asal Amerika Serikat. Negara yang saat itu menjadi musuh Irak.

Baca Juga: Rafael Alun Trisambodo Ditahan, Bagaimana Nasib Artis Inisial R? Ini Kata KPK

Perlu diketahui, Indonesia seharusnya menjadi tuan rumah Piala Dunia U20 di tahun 2021. Tapi turnamen itu dibatalkan FIFA dan diundur di tahun 2023, dengan Indonesia tetap sebagai tuan rumah.

Hanya dalam perkembangan kekinian, FIFA akhirnya membatalkan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U20 karena alasan politis adanya penolakan kehadiran Timnas Israel.

Baca Juga: Indonesia Masih Berpeluang Jadi Tuan Rumah Piala Dunia U20, Menunggu Sikap Tegas FIFA, Ini Logikanya

Negara Peserta Piala Dunia U20 Tahun 2023

Konfederasi Afrika:

1. Gambia
2. Nigeria
3. Senegal
4. Tunisia

Konfederasi Concacaf:

5. Dominika
6. Guatemala
7. Honduras
8. Amerika Serikat

Baca Juga: Mengenal Firdaus, Sosok di Balik Suksesnya Distribusi Kasa Medis dari Cirebon untuk Indonesia

Konfederasi Amerika Selatan:

9. Brasil
10. Kolombia
11. Ekuador
12. Uruguay

Konfederasi Oseania:

13. Fiji
14. Selandia Baru

Baca Juga: Anda Pelanggan Bertegangan Rendah, Ini dari PLN UP3 Cirebon Ada Tambahan Daya hingga 5.500 VA

Konfederasi Eropa:

15. Italia
16. Inggris
17. Prancis
18. Israel
19. Slovakia

Konfederasi Asia:

20. Uzbekistan
21. Jepang
22. Korea Selatan
23. Irak
24. Indonesia

Baca Juga: Bupati Kuningan Acep Purnama Sampaikan Permohonan Maaf, Siap Bertanggungjawab, Ini Data Ketiga Korban

Dengan pembatalan Indonesia sebagai tuan rumah Piala Dunia U20, maka kepesertaan Timnas Indonesia secara otomatis dibatalkan oleh FIFA.

Pengganti Indonesia akan ditentukan setelah FIFA menunjuk negara tuan rumah pengganti Indonesia di Piala Dunia U20.***

Editor: Muhammad Alif Santosa

Tags

Terkini

Terpopuler