Wapres RI: Pesantren Harus Jadi Pusat Pemberdayaan Ekonomi Rakyat

- 26 Agustus 2023, 14:39 WIB
Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), KH Ma'ruf Amin menghadiri Haul KH Aqiel Siroj ke-34 dan Sesepuh Pondok Pesantren (Ponpes) KHAS Kempek Cirebon, Sabtu (26/8/2023).
Wakil Presiden (Wapres) Republik Indonesia (RI), KH Ma'ruf Amin menghadiri Haul KH Aqiel Siroj ke-34 dan Sesepuh Pondok Pesantren (Ponpes) KHAS Kempek Cirebon, Sabtu (26/8/2023). /IST /

Kiai Said juga menyampaikan, apa yang disampaikan Wapres RI dalam sambutannya sangat tepat sekali. Apalagi yang bersangkutan adalah orang pesantren dan juga kiai pesantren.

Baca Juga: Mutasi Digelar Awal September, Pejabat yang Dekat dengan Bupati Kuningan Akan Banyak yang Kecewa

"Maka kita harus menyempurnakan kekurangan pesantren, manajemennya, serta menyediakan lembaga pendidikan yang dibutuhkan di era sekarang. Kalau tidak, kita akan ketinggalan," ujar Kiai Said.(Ismail)

Halaman:

Editor: Fanny Crisna Matahari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah