Kenali Lima Basic Skincare Untuk Pemula

- 25 Januari 2023, 15:59 WIB
Urutan skincare malam 2023
Urutan skincare malam 2023 /Ilustrasi/Pexels

3. Moisturizing

Toner sudah diaplikasikan, sekarang kamu bisa melanjutkan ke tahap moisturizing atau melembapkan kulit.

Tahapan ini perlu dilakukan nggak hanya untuk kulit kering, tetapi untuk kulit berminyak pun perlu dijaga kelembapan.

Selain itu, lapisan perlindungan kulit (skin barrier) perlu terhidrasi supaya dapat berfungsi secara optimal dalam menghalau radikal bebas.

Baca Juga: Monyet dan Kera Ternyata Hewan Berbeda, Pahami Lima Ciri Ini

Untuk jenis pelembap yang digunakan, kamu bisa menyesuaikannya dengan jenis kulit.

Bila kulitmu berminyak, kombinasi dan berjerawat disarankan untuk menggunakan pelembap bertekstur gel yang mudah meresap ke dalam kulit.

Bagi pemilik kulit kering dan sensitif, bisa menggunakan moisturizer bertekstur cream dengan kandungan seperti, Hyaluronic Acid dan Ceramide yang mampu mengunci kelembapan kulit lebih optimal.

4. Serum

Serum merupakan salah satu produk basic skincare routine yang mengandung sejumlah bahan aktif, seperti vitamin, retinol hingga antioksidan.

Halaman:

Editor: Muhammad Alif Santosa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x