Ini Isyarat yang Disampaikan Kucing Saat Merasa Senang, Perhatikan Pergerakan Ekor, Tatapan Mata dan Hidungnya

- 26 Mei 2024, 17:31 WIB
Kucing yang nongkrong di jendela bisa diartikan sedang menunggu pemiliknya datang ke rumah.*
Kucing yang nongkrong di jendela bisa diartikan sedang menunggu pemiliknya datang ke rumah.* /Pixabay /kucukgulberkan

KABAR CIREBON - Pemilik kucing pasti selalu berusaha untuk bisa berkomunikasi dengan anabul peliharaannya. Apalagi kalau kucing sudah bermanja-manja dengan mendekatkan tubuhnya, pemilik pasti merasa bahagia.

Tapi bagaimana mengetahui kucing merasa aman, bisa menerima, atau senang di dekat kita. Memang ada beberapa cara untuk mengetahuinya.

Kita bisa mengetahui keinginan atau apa yang akan dilakukan kucing dari bahasa tubuhnya. Mulai dari pergerakan ekor, tatapan mata, hingga hidung dan mulut (suara) kucing.

Baca Juga: Ini Manfaat Daun Anggur Perak untuk Kucing, Jangan Kaget jika Anabul Sering Menggosokan Kepala dan Badannya

Dengan sering bercengkerama maka kucing akan memberikan isyarat-isyarat tertentu kepada pemiliknya. Tak heran pemilik yang sudah merasa dekat akan dengan mudah membaca keinginan anabu.

Kucing akan menyampaikan rasa senang ketika ekornya lurus ke atas dengan sedikit menggelung di ujungnya. Bisa juga rasa senang itu terlihat ketika ekornya berkedut. Namun dalam hal itu bisa diarikan minta perlindungan.

Saat bulu ekor berdiri atau kaku: kucing merasa senang atau terancam. Berbeda dengan ketika kucing mengibas-ibaskan ekornya, itu dipastikan anabul sangat senang sekali di dekat Anda.

Baca Juga: Pemuja Setan Sering Mencuri Kucing untuk Ritual Sesat, Anabul Bartolo Kemungkinan Menjadi Salah Satu Korban

Selain melihat ekornya, membaca perilaku kucing dengan menatap matanya. Dalam hal ini, jangan menatap langsung karena kucing merasa terancam.

Halaman:

Editor: Anwar Anef

Sumber: Wikihow


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah