PLN UP3 Cirebon Gelar Giat Pasukan Jelang Idul Fitri 2023, Ini Personil dan Peralatan yang Disiapkan

- 14 April 2023, 14:13 WIB
Manager PLN UP3 Cirebon Ronny Afrianto saat memimpin gelar pasukan
Manager PLN UP3 Cirebon Ronny Afrianto saat memimpin gelar pasukan /Foto/PLN/

KABARCIREBON - PT PLN (Persero) UP3 CIrebon melaksanakan kegiatan gelar pasukan secara offline dan online secara serentak dengan PLN (Persero) di seluruh Indonesia.

Kegiatan ini dipimpin langsung Direktur PT PLN Darmawan Prasodjo secara online dan offline langsung di lingkungan PLN UP3 Cirebon dipimpin Manager Ronny Afrianto.

Dalam keterangannya, Manager PLN UP3 Cirebon Ronny mengatakan, gelaran pasukan dalam menyambut Hari Raya Idul Fitri 1444 H dilakukan dengan tujuan untuk mengecek kesiapan petugas, serta kelengkapan peralatan yang sesuai dan aman.

Baca Juga: Terpilih Secara Aklamasi, Muslimin Kembali Pimpin IWO Cirebon

"Dalam kesempatan ini kami laporkan UP3 Cirebo  telah melaksanakan Apel Siaga Kelistrikan Ramadhan dan Idul Fitri 1444 H yang dilanjutkan dengan pengecekan kesiapan personil dan peralatan," tutur Ronny.

Adapun personil dan perengkapan yang disiapkan terkait kesiagaan itu:

1. Personil 

Baca Juga: Warga Bugis Makassar Gelar Buka Puasa, Ingin Hidupkan KKSS Cirebon Raya

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x