Kompak Menjelang Masa Akhir Jabatan, Bupati Kuningan: Mohon Maaf Belum Bisa Memberikan Kepuasan Maksimal

- 23 April 2023, 06:00 WIB
Bupati Kuningan dan Wakil Bupati Kuningan kompak melaksanakan salat Iduftiri bersama di Masjid Agung Syiarul Islam.
Bupati Kuningan dan Wakil Bupati Kuningan kompak melaksanakan salat Iduftiri bersama di Masjid Agung Syiarul Islam. /Iyan Irwandi/KC/

Sekaligus membutuhkan komitmen dan dukungan semua pihak.

“Mohon maaf belum belum bisa memberikan kepuasan maksimal. Baik dari segi pelayanan, pemerataan pembangunan.

Maupun ketercapaian kesejahteraan masyarakat,” kata Bupati Kuningan, H. Acep Purnama di hadapan para Jemaah masjid setempat.

Baca Juga: Heboh Pemda Kuningan Buat 2 Surat Bertolak Belakang, Yusron: Kemungkinan Indikator Staf Ahlinya Lemah Fungsi

Menurutnya, hal itu bukan tanpa alasan. Karena persoalan munculnya pandemi Covid-19 dua tahun lalu.

Telah berdampak besar terhadap penyelenggaraan roda pemerintahan, ketidakstabilan ekonomi.

Resesi ekonomi dunia, keterbatasan anggaran dan munculnya permasalahan sosial di masyarakat sampai terhambatnya penyelenggaraan pembangunan.

Sehingga memaksa pemerintah di tingkat pusat, provinsi dan daerah untuk mengeluarkan kebijakan-kebijakan yang berorientasi pada upaya pemulihan ekonomi dan penanganan masalah sosial. (Iyan Irwandi/KC) ***

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x