Cara DPC PKB Dianggap Kapitalis, Bisa 'Mengubur' Kader dengan Tragis

- 28 Mei 2023, 14:41 WIB
Kader senior Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Cirebon, Nuroji Junaedi.
Kader senior Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kabupaten Cirebon, Nuroji Junaedi. /IST /

"Cara ini yang mendekati asas keadilan dan asas penghargaan kepada para kader," katanya.

Baca Juga: Asyik, 1 Juni dan 2 Juni 2023 Libur Nasional Hari Lahir Pancasila Plus Cuti Bersama Waisak, Long Weekend

Jika penomoran Bacaleg berdasarkan skor tadi, maka, menurut Nuroji, para bacaleg pun akan menerima secara legowo. 

"Tapi cara-cara yang disampaikan LPP DPC PKB Kabupaten Cirebon di media, lebih kepada cara-cara memaksakan kehendak atau cara-cara kapitalis," tegas Nuroji.

Dirinya memang sependapat dan setuju PKB harus menang serta meraih kursi terbanyak di pemilu mendatang. Tetapi tidak harus kemudian menggunakan cara yang tidak ada penghargaan atau tidak menghargai para kadernya yang sudah berjuang untuk partai. 

Baca Juga: Link Nonton One Piece Chapter 1063 Anime Paling Banyak Disaksikan! Sengitnya Pertarungan Zoro vs King

Halaman:

Editor: Fanny Crisna Matahari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x