Catatan Program KPPD I Lemhanas

- 17 November 2023, 12:30 WIB
Ketua DPRD Kuningan, Nuzul Rachdy tengah mengikuti materi KPPD I Lemhanas.
Ketua DPRD Kuningan, Nuzul Rachdy tengah mengikuti materi KPPD I Lemhanas. /Iyan Irwandi/KC/

KABARCIREBON - Saya atas nama peserta kursus pemantapan pimpinan daerah (KPPD) tahun 2023 (KPPD) Angkatan I Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhanas) menyampaikan terima kasih dan apresiasi yang se-tinggi-tingginya kepada Lemhanas karena bisa menjadi bagian dari 16 peserta tersebut.

Peserta KPPD itu sendiri terdiri dari Bupati Bandung Provinsi Jawa Barat, Dadang Supriatna, Bupati Gresik Provinsi Jawa Tengah, H. Fandi Akhmad Yani, Walikota Tangerang Provinsi Banten, H. Arief R. Wismansyah.

Walikota Bandar Lampung Provinsi Lampung, Hj. Eva Dwiana, Walikota Bukittinggi Provinsi Sumatera Barat, H. Ennan Safar, Bupati Poso Provinsi Sulawesi Tengah, Verna G.M. Inkiriwang, Bupati Morowali Provinsi Sulawesi Tengah, Delis Julkarson Hehi.

Baca Juga: Ada Apa, Pelantikan 8 Camat di Kuningan Hanya Dipersiapkan 2 Jam dan 5 Orangnya Promosi?

Walikota Gorontalo Provinsi Gorontalo, H. Marten A. Taha, Walikota Samarinda Provinsi Kalimantan Timur, H. Andi Harun, Walikota Banjarmasin Provinsi Kalimantan Selatan, H. Ibnu Sina, Bupati Sigl Provinsi Sulawesi Tengah, Mohamad Irwan.

Walikota Bogor Provinsi Jawa Barat, H. Bima Arya Sugiarto, Bupati Gowa Provinsi Sulawesi Tengah, Adnan Purchta Ichsan Yasin Limpo, Bupati Gorontalo Provinsi Gorontalo, H. Nelson Pomalingo, Bupati Nunukan Provinsi Kalimantan Utara, Hj. Asmin Laura dan Ketua DPRD Kuningan Provinsi Jawa Barat, Nuzul Rachdy.

Dari keseluruhan materi yang disajikan mulai dari pembukaan, psikotes di Jakarta, kemudian materi-materi selama 2 minggu di National University Singapura (NUS) hingga materi penutupan di Lemhanas Jakarta sangat luar biasa karena manambah pengetahuan bagi kami.

Baca Juga: Bappenda Kuningan Mulai Galak, Pusat Gadai Indonesia Disegel dan Senin Giliran Vivo

Peserta KPPD I Lemhanas.
Peserta KPPD I Lemhanas.

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x