Pj Bupati: Pemkab Majalengka Siap Gulirkan 5 Program Skala Prioritas, Apa Saja?

- 19 April 2024, 07:00 WIB
Ilustrasi. Pemkab Majalengka Siap Gulirkan 5 Program Skala Prioritas
Ilustrasi. Pemkab Majalengka Siap Gulirkan 5 Program Skala Prioritas /Pixabay/Sasint

“Ini diantaranya dilakukan melalui gerakan pasar murah sebanyak 7 kali,” kata Pj Bupati Dedi.

Baca Juga: 13 Nama Daftar Bacawalkot di PDI Perjuangan Kota Cirebon, Siapa Saja?

Serta pengendalian inflasi yang pada bulan Maret 2024 angka inflasi Kabuaten Majalengka mencapai 3,35 % . Upaya penurunan inflasi dilakukan melalui gerakan pasar murah yang digelar di tiap kecamatan, adanya panen raya cabai dan panen padi serta operasi pasar untuk menjaga stabilitas harga.

Pada acara Musrenbang dengan tema “Majalengka Pintu Gerbang Internasional yang Berdaya Saing maju dan Berkelanjutan” juga dipaparkan arah pengelolaan belanja daerah .

Disebutkan, belanja pegawai daerah paling tinggi sebesar 30 % dari total belanja APBD (di luar tunjangan guru yang dialokasikan melalui TKD), belanja infrastruktur pelayanan publik paling rendah sebesar 40% dari total belanja APBD (diluar belanja bagi hasil dan atau transfer kepada daerah dan atau desa).

Baca Juga: Pandji Amiarsa, Salah Satu Tokoh Cirebon yang Daftar Bacawalkot Lewat PDI Perjuangan

Optimalisasi Silpa untuk belanja daerah, pengembangan aparatur pengelola keuangan daerah serta kolaborasi antara Pemerintah Provinsi Jawa Barat dengan Kabupaten/Kota dalam rangka meningkatkan pendapatan dari opsen PKB (Pajak Kendaraan Bermotor) dan opsen Bea Balik Nama Kendaraan Bermotor (BBNKB).(Tati/KC).***

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah