Situs Gunung Padang Ungkap Peradaban Megalitikum, Ini Urutan Zaman Batu Hingga Manusia Mengenal Logam

- 28 Juni 2023, 11:58 WIB
Ilustrasi Situs Gunung Padang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat dan foto terkini. Situs Gunung Padang Ungkap Peradaban Megalitikum, Ini Urutan Zaman Batu Hingga Manusia Mengenal Logam
Ilustrasi Situs Gunung Padang Kabupaten Cianjur, Jawa Barat dan foto terkini. Situs Gunung Padang Ungkap Peradaban Megalitikum, Ini Urutan Zaman Batu Hingga Manusia Mengenal Logam /Kabar Cirebon/Dok PRMN/YTCrash Claims/

Baca Juga: Menurut Bupati Kuningan Tanggal 26 Juni adalah Hari Keprihatinan Umat Manusia

Fase kehidupan terus berjalan. Manusia di masa zaman batu mulai mencari pengganti batu sebagai penunjang kehidupan. Karena, sifat batu yang keras, tidak lentur, sehingga sulit dibentuk sesuai kebutuhan. Di masa itu manusia mulai mengenal logam.

Dari logam, kehidupan mulai berkembang. Manusia berupaya keras membentuk alat penunjang kehidupan dengan logam. Logam tersebut mulai dari perunggu, tembaga, perak hingga besi. Dari logam itulah, manusia belajar pengolahan hingga akhirnya bisa membuat kapak corong, arca perunggu, bejana perunggu, cangkul dan sebagainya.***

Halaman:

Editor: Muhammad Alif Santosa

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah