Istimewa, Cinderamata Lapis Emas dari Dubes UEA Untuk Sultan Keraton Kacirebonan, Ini Balasan Ibu Permaisuri

- 14 Maret 2023, 15:51 WIB
Dubes Uni Emirat Arab Abdulla Salem Al Dhaheri memberikan hadiah berupa cinderamata lapis emas miniatur tank tempur kepada Sultan Keraton Kacirebonan, Abdul Gani (Foto Kiri). Dan Ibu Ratu Permaisuri Keraton Kacirebonan memberikan hadian pin emas Kasultanan Kacirebonan kepada para dubes.
Dubes Uni Emirat Arab Abdulla Salem Al Dhaheri memberikan hadiah berupa cinderamata lapis emas miniatur tank tempur kepada Sultan Keraton Kacirebonan, Abdul Gani (Foto Kiri). Dan Ibu Ratu Permaisuri Keraton Kacirebonan memberikan hadian pin emas Kasultanan Kacirebonan kepada para dubes. /Kolase Kabar Cirebon/Foto Muhammad Alif Santosa/

Ini merupakan penghargaan kepada negara-negara Teluk sekaligus pengakuan akan pentingnya hubungan istimewa negara-negara Teluk dengan Republik Indonesia.

Ini menandakan keinginan Kesultanan Kacirebonan untuk memperkuat ikatan persahabatan dan kerja sama dengan negara-negara Teluk.

Baca Juga: Inilah Empat Doa yang Tidak Ditolak, Salah Satunya Melalui Perantara Saudara Kita

Ibu-Bapak yang terhormat
Pada hari yang berbahagia ini, kami ingin memanfaatkan kesempatan ini, untuk menegaskan bahwa Republik Indonesia sangat penting dan menempati posisi terdepan bagi negara-negara Teluk.

Ada kepentingan besar dan khusus untuk memperkuat hubungan di antara kedua belah pihak yang bertujuan untuk menciptakan kemitraan strategis yang mewujudkan banyak nilai dan pilar yang menyatukan kita.

Ada serangkaian inisiatif dan proyek bilateral penting yang ditujukan untuk memperkuat kerja sama ekonomi, investasi, dan perdagangan demi keuntungan bersama.

Baca Juga: Pansus Gagal Bayar DPRD Kuningan Sebaiknya Konsultasi ke Tim Audit BPK atau Institusi Hukum

Ibu-Bapak yang terhormat
Karena itu, kami menegaskan kesiapan kami untuk bekerja sama dengan pemerintah daerah di wilayah Cirebon untuk mengidentifikasi berbagai bidang kerja sama bersama.

Dan untuk membahas banyak peluang yang tersedia di bidang investasi dan perdagangan yang memenuhi kebutuhan penduduk di wilayah tersebut yang selaras dengan aspirasi dan kepentingan Negara Teluk.

Halaman:

Editor: Muhammad Alif Santosa

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x