H. Enay Surnayo Habis Masa Jabatannya, Lowongan Menjadi Ketua KONI Siap Diperebutkan

- 25 April 2023, 05:30 WIB
Masa Jabatan Ketua KONI Kuningan habis.
Masa Jabatan Ketua KONI Kuningan habis. /Iyan Irwandi/KC/

KABARCIREBON - Meski kondisi Ketua Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Kabupaten Kuningan, H. Enay Sunaryo belum sembuh total akibat kecelakaan lalu lintas beberapa bulan lalu.

Namun pelaksanaan musyawarah olahraga kabupaten (Musorkab) akan tetap dilaksanakan sebagaimanamestinya tanpa ada perpanjangan waktu.

Hal itu dikarenakan masa jabatan ketua KONI yang telah mempu menghantarkan Kabupaten Kuningan menduduki peringkat ke-12.

Baca Juga: Lepasnya Hak Pengelolaan Waduk Darma Kuningan Bisa Dianalogikan Seperti Lepasnya Timor-Timur dari NKRI

Dengan penambahan medali dari perolehan pekan olahraga provinsi (Porprov) Jabar sebelumnya tersebut habis pada bulan Mei 2023.  Dengan demikian lowongan ketua KONI siap diperebutkan.

Maka dari itu telah dibentuk tim panitia penjaringan dan penyaringan calon ketua umum KONI Kabupaten Kuningan periode 2023-2027 dengan diketuai oleh H. Aan Suganda.

Dibantu Wakil Ketua, Tri Martopo, Sekretaris, H. Toto Santosa dan anggota, Ii Khaerudin dan Toto Suripto.

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x