Jabarkan Visi Kuningan Maju, Disdikbud Genjot Program Strategis Menuju Kabupaten Pendidikan Tahun 2025

- 3 Mei 2023, 05:30 WIB
Disdikbud tengah menggenjot berbagai program kegiatan untuk mewujudkan  Kuningan menuju Kubupaten Pendidikan tahun 2025.
Disdikbud tengah menggenjot berbagai program kegiatan untuk mewujudkan Kuningan menuju Kubupaten Pendidikan tahun 2025. /Iyan Irwandi/KC/

KABARCIREBON - Peringatan Hari Pendidikan Nasional (Hardiknas) tanggal 2 Mei 2023 menjadi salah satu momentum penting bagi Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Kuningan.

Hal itu dikarenakan dinas yang berada di bawah kepemimpinan H. Uca Somantri untuk terus berbenah diri  agar kualitas pendidikan bisa lebih baik lagi dibanding sebelumnya.

Dalam sepak terjangnya tersebut, mantan kepala Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM).

Baca Juga: 10 Nomor Telepon Penting di Kabupaten Kuningan yang Bisa Dihubungi, Ini Daftarnya

Dibantu oleh para penggawa tangguh yang cukup cakap menguasai berbagai persoalan pendidikan sesuai tugas, pokok dan fungsi (Tupoksi) sebagaimanamestinya.

Yakni, Sekretaris Disdikbud Kabupaten Kuningan, Rusmiadi menjadi penjaga gawang. Atau sebagai orang nomor 2 di satuan kerja perangkat daerah (SKPD) terbesar di kota kuda tersebut.

Di lingkup kesekretariatan dibantu 3 kasubag yang meliputi Kasubag Keuangan, Deden Rendra, Kasubag Program, Eri Museri dan Kasubag Umum, Hipa Fahmi.

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x