Dibutuhkan Sosok Ketua KONI Profesional dan Track Record yang Bagus

- 26 Mei 2023, 17:16 WIB
Pengamat Kebijakan Publik, Aceng Sudarman.
Pengamat Kebijakan Publik, Aceng Sudarman. /Ismail/

Bukan hanya persoalan prestasi yang harus diraih. Tapi, bagaimana memanagement organisasi dan mengelola uang miliaran di dalam KONI.

Baca Juga: Ternyata Minum Ini Berkhasiat Buat Panjang Umur

"Jangan bicara anggaran KONI besar kecilnya. Sebab, anggaran besar ketika tidak sebanding dengan uang APBD yang dikeluarkan pemerintah untuk KONI akan sia-sia," kata Aceng.

Artinya, lanjut dia, ada dua hal yang harus diperhatikan bagi calon ketua KONI, yakni mengerti soal olahraga, dan berpengalaman dalam managerial organisasi. 

"Kalau terpilih prestasinya tidak ada, percuma. Maka, harus dilihat lah calon ketua KONI itu mempunyai track record seperti apa?" ungkapnya.

Baca Juga: Pemain Persib Ini Baru Ucap ‘Hatur Nuhun’ udah ‘Wilujeng Sumping’ Lagi

Halaman:

Editor: Fanny Crisna Matahari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x