Ketua KONI Minta Dukungan Anggaran kepada Bupati Kuningan

- 10 Agustus 2023, 12:00 WIB
Ketua KONI Kabupaten Kuningan, H.M. Ridho Suganda.
Ketua KONI Kabupaten Kuningan, H.M. Ridho Suganda. /Iyan Irwandi/KC/

Karena dirinya yakin, masyarakat akan mendukung setiap program yang mengarah pada peningkatan prestasi untuk mengharumkan nama daerah di tingkat provinsi dan nasional.

Sementara itu, dalam menjalankan roda organisasi 4 tahun ke depan, lanjut Ridho, dirinya selaku ketua KONI tidak mungkin bekerja seorang diri sehingga membutuhkan bantuan dan dukungan dari semua pihak.

Baca Juga: Kekosongan 35 Kepala SMP dan SD di Kuningan Masih Dalam Proses

Terutama staekholders keolahragaan demi kemajuan olahraga prestasi di Kabupaten Kuningan.

Maka dari itu, seluruh pengurus KONI dan perangkat organisasi lainnya hendaknya menerima dengan ikhlas.

Dan mari bersama-sama mengurus organisasi KONI sebagai pengurus yang amanah, mampu menciptakan kepengurusan yang solid, kompak dan dinamis untuk mengusung sekaligus mengawal program kerja 4 tahunan.

Baca Juga: Desain Lintasan Sirkuit Jadi Ujian Praktek SIM di Kuningan

Bagi atlet dan pelatih yang masih dalam bimbingan pengurus cabang (Pengcab) olahraga dimohon tetap istiqomah mengabdi.

Jadikan Kuningan sebagai sebagai tanah tumpah darah yang harus dibela, dipertahankan dan diperjuangkan supaya bisa lebih maju.

Berprestasilah, bukan hanya di level Jawa Barat tetapi nasional bahkan internasional agar menjadi kebanggaan orangtua dan seluruh masyarakat.

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah