Kepergok Bagi-Bagi Uang dari Caleg Incumbent di Kadatuan Kuningan, Camat Garawangi Minta Supaya Diproses

- 14 Februari 2024, 10:13 WIB
Sehari sebelum pelaksanaan pencoblosan Pemilu, Camat Garawangi beserta Forkompincam serta unsur terkait lainnya melakukan patroli gabungan guna mengecek kesiapan logistik dari segala aspek ke sejumlah desa.
Sehari sebelum pelaksanaan pencoblosan Pemilu, Camat Garawangi beserta Forkompincam serta unsur terkait lainnya melakukan patroli gabungan guna mengecek kesiapan logistik dari segala aspek ke sejumlah desa. /Iyan Irwandi/KC/

Seperti, Desa Lengkong, Desa Purwasari, Desa Mancagar, Desa Mekarmulya, Desa Tambakbaya, Desa Citiusari, Desa Garawangi, Desa Kramatwangi dan Desa Cikananga. Sedangkan untuk Desa Tembong dan Desa Kadatuan oleh Ketua Panitia Pemilihan Kecamatan (PPK), Agus dan Ketua Panwaslu Garawangi, Jejen.

Begitu pula, saat pencoblosan, seluruh jajaran unsur Forum Komunikasi Pimpinan Kecamatan (Forkopimcam) Garawangi akan melakukan lagi monitoring ke TPS-TPS di Desa Kadatuan, Desa Cirukeum, Desa Pakembangan dan Desa Gewok, Desa Kutakembaran dan Desa Tembong.

Baca Juga: Ada Barang Bernilai Rp100 Juta di Kantor Pemda Kuningan yang Digondol Maling Profesional, Siapakah?

Koordinator Divisi (Kordiv) Penanganan Pelanggaran dan Datin Bawaslu Kabupaten Kuningan, Rendi Septian membenarkan dugaan kejadian yang melibatkan timses salah satu parpol di Desa Kadatuan. Saat ini permasalahan tersebut sedang dikaji oleh Panwaslu Garawangi. (Iyan Irwandi/KC) ***

Dapatkan informasi terbaru dan terpopuler dari Kabar Cirebon di Google News 

 

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah