Bertaburan Doorprize di Ijazah Kubro Dalailul Khairat Pesantren Bina Insan Mulia

- 3 April 2024, 14:45 WIB
Ribuan orang dari berbagai daerah telah mengikuti ijazah kubro dalailul khairat, yang diselenggarakan pihak Pondok Pesantren VIP Bina Insan Mulia 2, belum lama ini.
Ribuan orang dari berbagai daerah telah mengikuti ijazah kubro dalailul khairat, yang diselenggarakan pihak Pondok Pesantren VIP Bina Insan Mulia 2, belum lama ini. /IST /

“Ketika seseorang hamba telah menyatakan beriman dan beristiqomah dengan menjalankan perintah yang fardhu (faridloh) dan perintah yang sunnah (nawafil), maka Allah akan menurunkan malaikat penolong bagi urusannya dan hal itu akan menjadi karomah bagi hamba tersebut,” ungkapnya.

Seperti diketahui, selain sebagai pengamal dalail yang ditularkan dari sang ayah KH. Anas Sirojudin dan sang kakek KH. Sirojudin, KH. Imam Jazuli juga mujiz (pemberi ijazah) yang diperoleh dari para guru, yaitu KH.Ahmad Basyir Jekulo Kudus, RKH. Ahmad Idris Marzuqi Lirboyo dan lain-lain. 

Pesantren Bina Insan Mulia adalah pesantren yang menjadikan wirid dan tirakat dalail sebagai bagian penting pendidikan spiritual para santri di saat mereka juga digenjot untuk mengejar tuntutan kemajuan zaman.(Ismail)

Halaman:

Editor: Fanny Crisna Matahari


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah