Tempat Wisata yang Murmer: Banyak Wahana Permainan yang Seru di Water Park Cirebon Ini

- 12 Juni 2024, 21:02 WIB
Ilustrasi water park di Cirebon/youtube@JAHFChanel
Ilustrasi water park di Cirebon/youtube@JAHFChanel /

Baca Juga: Reaksi Penggemar Terhadap Byeon Woo Seok yang Menangis di Acara Fan Meeting

Fasilitas Water Park Ciperna

Water Park Ciperna telah dilengkapi berbagai fasilitas penunjang kenyamanan, ada toilet,kamar bilas, kamar ganti, musholla dan kafe di setiap kolam telah di sediakan kantin sehingga pengunjung tak perlu jauh-jauh jika ingin bersantap. Berapa santapan khas Cirebon seperti tahu gejrot, ikan bakar, empal gentong.

Demikian informasi detail tentang tempat wisata Water Park Ciperna yang bisa kalian kunjungi bersama keluarga tercinta saat tiba liburan sekolah.***

 

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah