Serangan Biadab Israel dengan Jatuhkan 6.000 Bom Berbobot 4.000 Ton di Jalur Gaza, Makin Menambah Korban Jiwa

- 13 Oktober 2023, 09:30 WIB
Qatar ancam keras Israel demi bela Palestina.
Qatar ancam keras Israel demi bela Palestina. /YouTube/Miftah's TV/

KABARCIREBON - Serangan biadab Israel yang dilancarkan selama enam hari berturut-turut dikhwatirkan akan semakin meningkatkan bencana kemanusiaan di wilayah kantong-kantong Palestina yang sudah mulai banyak terkepung.

Dilansir dari Aljzaeera, Israel telah menjatuhkan sebanyak 6.000 bom berbobot 4.000 ton di Gaza dalam enam hari terakhir, dan menewaskan lebih dari 1.400 orang.

Kalangan pejabat di Jalur Gaza mengungkapkan, sebanyak 447 anak-anak, dan 248 wanita serta 10 tenaga medis tewas dalam serangan yang dilancarkan Israel.

Baca Juga: Tulus Asih Group Hadirkan 15 Lokasi Perumahan dalam Ajang BTN Property Expo 2023

Tak hanya itu pada Kamis, 12 Oktober juga lebih dari 150 orang tewas.

Dari seluruh lingkunan di Gaza yang dihuni 2,3 juta jiwa itu juga dari setengahnya anak-anak, dan dinyatakan hancur lebur akibat pembomang yang terus menerus dilancarkan Israel.

Ada sebanyak 338.000 warga Palestina meninggalkan rumahnya untuk mencari perlindunan dari serangan Israel.

Baca Juga: Ingin Tahu Produk Layanan Dihadirkan Astra Daihatsu Cirebon dalam Customer Gathering Besok? Simak di Sini

Begitu juga dari jumlah korban yang tewas di Tepi Barat yang diduduki terus meningkat menjadi 31 orang, sedangkan lebih dari 600 orang terluka, berdasarkan keterangan dari Kementerian Kesehatan Palestina.

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: Aljazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x