Ledakan di Blitar, Ditemukan 10 Kilogram Bahan Peledak Berkekuatan Tinggi dan Sisa Puntung Rokok

- 20 Februari 2023, 15:23 WIB
Dua anggota polisi berpakaian preman mengidentifikasi lokasi ledakan di Dusun Tegalrejo, Desa Karangbendo, Blitar
Dua anggota polisi berpakaian preman mengidentifikasi lokasi ledakan di Dusun Tegalrejo, Desa Karangbendo, Blitar /Antara/

Lalu, Dewi Erna Wati (21 tahun) warga Dusun Sadeng. Ia mengalami luka di kaki kanan kiri dan sobek di kepala. Dan Bara Kartanegara, luka lecet dan batuk. Ketiganya dirujuk ke RSUD tedekat.

Didua kuat, ledakan terjadi akibat petasan. Dugaan itu karena aroma petasan di lokasi kejadian tercium begitu menyengat.

Kapolres Blitar Kota Ajun Komisaris Besar Argowiyono membenarkan ditemukan bahan peledak dalam olah TKP yang dilakukan tim Jihandak Polda Jawa Timur.

Baca Juga: Polarisasi Dampak Pilkades

Bahan peledak itu digunakan untuk membuat petasan yang dijual pada saat bulan puasa dan lebaran.

"Ya, untuk sementara dugaan awal dari mercon atau petasan," katanya kepada wartawan di Blitar Jawa Timur.

Sementara itu, Dandim 0808 Blitar, Letkol Inf Dwi Sapto kepada media di Blitar mengatakan, ada tiga bahan peledak yang dapat memicu ledakan.

Baca Juga: KONI Bersyukur Perda Olahraga Disahkan

Tiga bahan peledak itu yakni black powder atau bubuk mesiu, sulfur dan serbuk gandum. Sehingga akan meledak jika terdapat percikan api dalam sesaat.

Maka, ketika terkena percikan api akan menimbulkan daya ledak dari low mengarah ke high explosive.***

Halaman:

Editor: Muhammad Alif Santosa

Sumber: Media Blitar


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x