Ini 20 Nama Alternatif untuk Panggilan Kucing Kesayangan, Ada Pilihan Brownie, Timmy, Simba, dan Mochi

- 14 Juni 2024, 21:08 WIB
Beberapa kucing ada yang memperlihatkan karakter manja.*
Beberapa kucing ada yang memperlihatkan karakter manja.* /Pixabay /Ari_Bady

Lain lagi kalau kucing yang dipelihara memiliki bulu berwarna cokelat. Akan lebih cocok kucing tersebut diberi nama Brownie.

7. Kuro

Pecinta kucing bisa memilih nama kuro untuk anabul yang memiliki bulu berwarna hitam. Kuro diambil dari bahasa Jepang yang artinya hitam.

Baca Juga: Induk Kucing dan Anaknya yang Lucu Dibuang di Pinggir Jalan, Pemiliknya Diduga Tak Punya Uang untuk Perawatan

8. Bella

Ada juga kata yang berasal dari bahasa Prancis yang cocok untuk kucing peliharaan Anda. Jika kucing yang dipelihara terlihat cantik, panggil saja dengan Bella yang memang artinya cantik.

9. Sassy

Jika kucing peliharaan Anda sangat aktif, cocok diberi nama Sassy. Nama ini bisa diartikan mudah marah dan si kucing sulit didekati orang asing.

10. Ramen

Ide memberi nama kucing bisa berasal dari kegemaran kita. Bisa saja penggemar mie pedas, memberi nama anabul peliharaannya dengan nama Ramen.

Halaman:

Editor: Anwar Anef

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah