SMPN 1 Sliyeg Tanamkan Pendidikan Budi Pekerti 

- 13 Agustus 2022, 11:34 WIB
KEPALA SMPN 1 Sliyeg Nastori memberikan penghargaan kepada siswa berprestasi dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) belum lama ini.*Munir/KC
KEPALA SMPN 1 Sliyeg Nastori memberikan penghargaan kepada siswa berprestasi dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) belum lama ini.*Munir/KC

Kemudian bagi siswa yang berprestasi akan ada penghargaan (reward) dari sekolah. Begitu pula untuk guru terbaik, inovatif dan kreatif akan memperoleh penghargaan.

"Saya ingin membangun kebersamaan dan transparansi di sekolah, "katanya.

Ia berharap,  dapat menjalankan program-program sekolah dengan baik sesuai dengan visi dan misi. Selain dapat memberikan perubahan signifikan terhadap kegiatan belajar mengajar (KBM) di sekolah, juga terbangunnya pendidikan karakter siswa, berbudi pekerti yang baik dan luhur serta bertambahnya kepercayaan masyarakat terhadap sekolah.

"Insya Allah dengan semangat kebersamaan, program yang dicanangkan akan  menuai sukses, "katanya.(Munir)

Halaman:

Editor: Dandie Kabar Cirebon


Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah