Muhammadiyah Tetapkan Hari Raya Idul Fitri pada Jumat, Pemerintah pada Sabtu, Ini Metode yang Digunakannya

- 20 April 2023, 23:12 WIB
Ilustrasi Sidang Isbat Lebaran 2023.
Ilustrasi Sidang Isbat Lebaran 2023. /Antara/Akbar Nugroho Gumay/

Di mana dari penelitian Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) menjelaskan, bahwa 29 Ramadhan 1444 H atau 20 April 2023 waktu Maghrib posisi Bulan belum memenuhi kriteria baru MABIMS yang digunakan pemerintah yaitu, tinggi hilal minimal 3 derajat, sudut elongasi 6,4 derajat, umur bulan 8 jam.

Dalam artian, perayaan Idul Fitri 2023 1 Syawal 1444 H akan jatuh pada Sabtu 22 April 2023.
Sedangkan, jika menurut syarat kriteria wujudul hilal tanpa memperhatikan MABIMS,1 Syawal 1444 H jatuh pada Jumat 21 April 2023.

Muhammadiyah sudah jauh-jauh hari menetapkan tanggal lebaran Idul Fitri 2023.

Baca Juga: Ini Dia 5 Hidangan yang Wajib Ada Saat Lebaran, Berikut Cara dan Bahan Pelengkap yang Harus Anda Persiapkan

Hal ini dapat terjadi karena mereka menggunakan metode hisab wujudul hilal sehingga memungkinkan untuk mengetahui awal Ramadan, Idul Fitri, dan juga Idul Adha hingga puluhan tahun ke depan.

Adapun lebaran Idul Fitri 1444 H/2023 M versi Muhammadiyah jatuh pada Jumat, 21 April 2023. Hasil tersebut termaktub dalam Maklumat Pimpinan Pusat Muhammadiyah Nomor 1/MLM/1.0E/2023 tentang Penetapan Hasil Hisab Ramadhan, Syawal, dan Zulhijah 1444 H.

Perkiraan Lebaran Idul Fitri 2023 Versi NU

Baca Juga: Muhammadiyah Besok Lebaran, Ini Niat Zakat Fitrah, Awas Ada Waktu yang Diharamkan

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: Berbagi Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah