Gara-gara Saluran Air di Ruas Jalan Milik Pemkab Cirebon Tertimbun, Desa Kudukeras Sering Kebanjiran

- 4 Juli 2023, 20:06 WIB
Kuwu Desa Kudukeras Kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon, Suratno (dua kanan) menunjukkan proposal yang akan diajukan untuk perbaikan saluran, Selasa (4/7/2023)
Kuwu Desa Kudukeras Kecamatan Babakan Kabupaten Cirebon, Suratno (dua kanan) menunjukkan proposal yang akan diajukan untuk perbaikan saluran, Selasa (4/7/2023) /Foto/Supra/KC/

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Top Markotop di Kabupaten Tangerang, Cobain Bakso Iyan dan Bakso Gila

Sedangkan kewenangan kabupaten, pihak desa mengajukan dan kabupaten yang realisasikan.

"Perlu keselarasan dalam pembangunan, bilamana desa telah memperbaiki saluran maupun jalan, maka pihak kabupaten segera mungkin realisasikan yang perlu diperbaiki. Istilahnya, dari hulu sampai hilir," ujarnya.

Dirinya mengharapkan, proposal yang diajukan segera direalisasikan, mengingat setiap penghujan selalu terjadi genangan air bahkan banjir.

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Enak di Kota Tangerang Selatan, Ada Pilihan Bakso Ragil dan Bakso Wow

"Hari ini kami ajukan proposal dan biasanya, dalam waktu dekat disurvey dan diperbaiki saluran tersebut," pungkas Ratno. (Supra/KC).***

Dapatkan informasi terbaru dan populer Kabar Cirebon di Google News.

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah