MAN 1 Kuningan Cetak Lulusan Terampil Untuk Mandiri

- 28 Januari 2024, 18:21 WIB
Kepala MAN 1 Kuningan, H Dadang Haerudin (mengenakan peci hitam) ditengah-tengah bangungan cukup megah dituntut kerja keras untuk meningkat prestasi para siswa, baik dibidang akademik maupun non akademik.
Kepala MAN 1 Kuningan, H Dadang Haerudin (mengenakan peci hitam) ditengah-tengah bangungan cukup megah dituntut kerja keras untuk meningkat prestasi para siswa, baik dibidang akademik maupun non akademik. /Emsul/KC/

Alhamdullillah, selama tahun 2023 prestasi non akademik sempat diraih seperti, juara bolavoli Posisma, juara MTQ putri Posisma, juara 2 kaligrafi Posisma dan kejuaraan lainnya yang dapat mengharupkan nama baik madrasah,” papar H Dadang.

Ia menambahkan, harapan sekolah kedepan, MAN 1 Kuningan lebih maju dan berprestasi, sehingga para lulusan banyak yang melanjutkan ke Perguruan Tinggi (PT). Prospek lulusan MAN 1 Kuningan dapat melanjukan studi ke UNPAD, UPI, UNJ, UNSIL, UIN, UGM, UNY, UNBRAW, UNDIP, UNSUD maupun universitas lainnya.

Baca Juga: Pantau Kampanye di Medsos, Ketua Panwaslu Kecamatan Cidahu Kuningan: ASN Jangan Ikutan Kampanye

Sekolah yang berdiri tahun 16 April 1983, memiliki 562 siswa dibawah bimbingan sebanyak 49 Guru. Adapun kebutuhan sarana yang harus dilengkapi terdiri dari Ruang Laboratorium Las dan Otomotif, disamping ruang WC siswa yang kini masuk program perencanaan. (Emsul/KC) ***

Dapatkan informasi terbaru dan terpopuler dari Kabar Cirebon di Google News 

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah