Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Ngetop di Kejaksan Cirebon, Bisa Dicoba Bakso Pengampon dan Bakso Remjoos

- 20 Agustus 2023, 05:59 WIB
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Kejaksan, Kota Cirebon, Jawa Barat.*
Ilustrasi kuliner bakso yang terkenal di Kejaksan, Kota Cirebon, Jawa Barat.* /ZonaPriangan.com/IG: kulineroganilir/

KABAR CIREBON - Beberapa kedai bakso di wilayah Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat, tidak hanya digemari warga setempat tapi juga dikenal warga luar kota.

Kedai bakso di Kejaksan yang jadi incaran penggemar bakso, yakni Bakso Pengampon, Bakso Goli, Bakso Wahidin, Bakso Remjoos, dan Bakso Apotik Kejaksan.

Masing-masing pedagang bakso di Kejaksan sudah memiliki pelanggan yang fanatik sehingga pada jam-jam tertentu sejumlah kedai bakso sering terlihat ramai oleh kunjungan pembeli.

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Ngetop di Kesambi Cirebon, Silakan Coba Bakso Argo dan Bakso Kevin

Pada musim liburan atau akhir pekan, pedagang bakso di Kejaksan sering dibuat sibuk melayani permintaan pembeli, baik yang datang langsung maupun pesan online.

Kabar Cirebon merekomendasikan 20 nama pedagang bakso yang top markotop di Kejaksan, lengkap dengan alamatnya. Selamat mencoba.

1. Bakso Pengampon

Food Court Yogya Junction, Jalan RA Kartini, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Mantul di Harjamukti Cirebon, Bisa Dicoba Bakso Sampurna dan Bakso Tridara

2. Mie Ayam Bakso Goli

Jalan Cangkring 2 nomor 14, Kelurahan Kejaksan, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

3. Bakso Wahidin

Jalan Veteran, Kebonbaru, Kelurahan Kebonbaru, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

4. Warung Mie Ayam & Bakso Ojo Lali Krucuk

Jalan Nasional 7 nomor7-25, Krucuk, Kelurahan Kesenden, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Enak di Palimanan Cirebon, Ada Pilihan Bakso Sahabat dan Bakso Kharisma

5. Bakso Remjoos

Gang Samadikun 3, Kelurahan Kesenden, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

6. Bakso Apotik Kejaksan Pak Gun

Jalan RA Kartini nomor 45, Kelurahan Kejaksan, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

7. Bakso Kliwon Samadikun

Jalan Kapten Samadikun nomor 84, Kelurahan Kebonbaru, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Murmer di Plumbon Cirebon, Bakso Lanang Sejati dan Bakso Eka Bisa Dicoba

8. Bakso Mie Ayam Pa'e Mas Jaman

Gang Mulya I, Kelurahan Kesenden, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

9. Bakso Pak Ateng Pengkolan Diponegoro

Jalan Diponegoro, Kelurahan Kesenden, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

10. Mie Ayam Bakso Sido Mampir

Jalan Sukapura I Gang Sadar 2 nomor 33 RT 04 RW 01, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Mantul di Kadipaten Majalengka, Bakso Bandara dan Bakso Balmota Memang Enak

11. Bakso Sapi Mas Basir

Jalan Ciremai, Kelurahan Kejaksan, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

12. Warung Bakso Bu Yono

Gang Masjid Assakinah, Kelurahan Kebonbaru, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

13. Bakso Rusuk Joss Cirebon

Jalan Dr. Wahidin Sudirohusodo nomor 19, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Top Markotop di Gunungjati, Ada Pilihan Bakso Legomulyo dan Bakso Amir

14. Bakso Urat Mas Bob

Jalan Pancuran nomor 65, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

15. Bakso Ayam

Jalan Kartini nomor 30, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

16. Mie Ayam & Bakso 88

Jalan Pilang Raya nomor 39, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

Baca Juga: Ini 20 Alamat Pedagang Bakso yang Populer di Jatibarang, Bakso Moblong dan Bakso Mega Mendung Memang Enak

17. Bakso Watimah

Jalan Sukapura I, Kelurahan Sukapura, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

18. Bakso Gepeng CJDW Cirebon

Jalan Veteran, Kelurahan Kebonbaru, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

19. Warung Bakso Mas Kumis

Kelurahan Kesenden, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat

20. Bakso Sidodadi

Jalan Pamitran nomor 4, Kelurahan Kejaksan, Kecamatan Kejaksan, Kota Cirebon, Provinsi Jawa Barat.***

Editor: Anwar Anef


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah