Bank Indonesia di 2023 Catat Ekonomi wilayah Cirebon Tumbuh Positif, Sumbang Investasi ke Jabar Rp10,7 Triliun

- 28 Desember 2023, 20:22 WIB
Kepala Kantor perwakilan Bank Indonesia (KpW/BI) wilayah Cirebon, Hestu Wibowo saat menyampaikan paparanya dalam kegiatan Outlook Perekonomian Terkini dan Kinerja KpW BI Cirebon di Bentani Hotel  Cirebon Kamis, 28 Desember 2023.
Kepala Kantor perwakilan Bank Indonesia (KpW/BI) wilayah Cirebon, Hestu Wibowo saat menyampaikan paparanya dalam kegiatan Outlook Perekonomian Terkini dan Kinerja KpW BI Cirebon di Bentani Hotel Cirebon Kamis, 28 Desember 2023. /Foto/Epih/KC/

Dari penyaluran kredit perbankan di wilayah Cirebon lebih banyak dimanfaatkan untuk kredit investasi yang tumbuh sebesar 4,27%. Sedangkan, kredit untuk UMKM juga tumbuhg positif sebesar 4,27.

Baca Juga: Sudah Berkemas, Imron dan Ayu Siap Tinggalkan Pendopo Rumah Dinas Bupati dan Wakil Bupati Cirebon, Ternyata...

"Perlu kami sampaikan juga, mengenai inflasi di wilaayh Cirebon mulai tahun depan akan berbeda, karena informasi dari BPS mulai 1 Januari 2024, jika jumlahnya kuning akan dihitung tidak hanya dari IHK Kota Cirebon saja, namun akan ada tambahan satu lagi di wilayah Cirebon ini yaitu Kabupaten Majalengka. Jadi mulai Januari BPS akan merilis tingkat inflasi bukan saja di Kota Cirebon tetapi juga Kabupaten Majalengka," paparnya.***

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah