Musdes Penjaringan Pejabat Kuwu

- 16 Februari 2022, 08:25 WIB

"Malam ini tim akan bergerak ke rumah warga untuk mendata kemudian dilangsungkan pemilihan penjabat kuwu. Setelah itu, secepatnya akan ada pemilihan kuwu PAW," jelasnya.

Ketika ditanya, kapan target adanya penjabat kuwu, Soleh menjawab, akhir bulan ini. "Karena anggaran desa dan penghasilan tetap (siltap) harus ditandatangani penjabat kuwu, maka ditargetkan akhir bulan ini sudah ada penjabat kuwu," ujarnya.

Dirinya mengharapkan, dukungan masyarakat untuk berpartisipasi dalam mensukseskan pemilihan penjabat kuwu dan kuwu PAW. "Masyarakat menginginkan adanya penjabat kuwu dari desa setempat, maka kami adakan pemilihan dan semoga yang terpilih nanti untuk menjadi penjabat kuwu, agar semangat menghantarkan adanya kuwu PAW," harapnya.(Supra)

Halaman:

Editor: Asep Iswayanto


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x