Prestasi Peparda Mampu Bertengger di Peringkat ke-12 Besar, Ketua NPCI Kuningan: Kaderisasi Harga Mati

- 21 Maret 2023, 06:30 WIB
Ketua NPCI Kabupaten Kuningan, Carlan tengah Memberikan Laporan Hasil Kejuaraan Peparda Jabar.
Ketua NPCI Kabupaten Kuningan, Carlan tengah Memberikan Laporan Hasil Kejuaraan Peparda Jabar. /Iyan Irwandi/KC/

Foto Bersama Atlet Peparda dan Porprov  dengan Bupati Kuningan, H. Acep Purnama.
Foto Bersama Atlet Peparda dan Porprov dengan Bupati Kuningan, H. Acep Purnama.

Tapi 13 atlet mampu membuktikan diri dengan mendulang 12 medali emas, 6 perak dan 2 medali perunggu sehingga sangat luar biasa.

Di even peparda tahun 2022, NPCI Kabupaten Kuningan sengaja hanya menerjunkan atlet-atlet pemula untuk memberikan contoh ke daerah-daerah lainnya.

Agar atlet yang berskala nasional dan internasional tidak perlu diturunkan ke even yang lebih rendah. Karena kalau menang kurang bagus, apalagi jika kalah.

Baca Juga: Kabar Gembira, Uang Bonus Porprov dan Peparda Kuningan akan Dibagikan Senin

“Kaderisasi harga mati,” kata Ketua NPCI Kabupaten Kuningan, Carlan, Senin 20 Maret 2023 seusai acara pembagian bonus bagi atlet berprestasi yang memperkuat Peparda VI di Pendopo Pemerintah Kabupaten Kuningan.

Maka dari itu, 4 atlet Kuningan yang sering meraih medali di evan ASEAN dan ASIA serta kejuaraan tingkat dunia lainnya, sengaja tidak diterjunkan.

Karena kalau dipaksakan, sudah pasti bakal mendongkrak perolehan medali Kabupaten Kuningan sehingga tidak menutup kemungkinan masuk posisi ke-5 besar.

Baca Juga: Polemik Gagal Bayar Jangan Sampai Korbankan para Juara Porprov Jabar

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x