Kuota PPPK Kuningan Tahun 2023 Melimpah, Belasan Guru Bahasa Inggris Silaturahmi ke Bupati dan Sekda

- 21 Maret 2023, 07:30 WIB
Belasan guru Bahasa Inggris bersilaturahmi dengan Bupati Kuningan, H. Acep Purnama.
Belasan guru Bahasa Inggris bersilaturahmi dengan Bupati Kuningan, H. Acep Purnama. /Iyan Irwandi/KC/

KABARCIREBON - Dikabarkan kuota pegawai pemerintah dengan perjanjian kerja (PPPK) tahun 2023 melimpah karena khusus untuk formasi guru saja mencapai 1.600 lebih.

Sehingga hal tersebut menjadi peluang sekaligus harapan bagi para tenaga pendidik yang sebelumnya belum terakomodir.

Termasuk 32 guru Bahasa Inggris yang sejak tahun 2021 lalu, telah dinyatakan lolos pasang grade dan lolos computer assisted test (CAT).

Baca Juga: PPPK, Mahasiswa dan Perangkat Desa Dicoret Jadi PPS, Dudung: Kecuali Dua Perangkat Desa Lainnya Tetap Dilantik

Sehingga Senin 20 Maret 2023, perwakilannya yang berjumlah belasan orang bersilaturahmi dengan Bupati Kuningan, H. Acep Purnama.

Dan Sekretaris Daerah (Sekda) H. Dian Rachmat Yanuar selaku panitia seleksi nasional (Panselnas) di kantor setempat.

Dalam audensi tersebut, dihadiri pula oleh Sekretaris Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM), Dodi Sudiana.

Baca Juga: Berburu Kuliner ke Rumah Makan Ma’Nioh Kabupaten Kuningan

Kepala Bidang Informasi Kepegawaian, Pengadaan, Pemberhentian dan Fasilitasi Profesi Aparatur Sipil Negara (ASN), Hartanto serta Subkor, Tohidin.

Dan Kepala Bidang Guru dan Tenaga Kependidikan (GTK) Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud), H. Pipin Mansur Aripin.

“Tadi, kita silaturahmi untuk meminta diajukan pada formasi PPPK tahun 2023 karena kuotanya melimpah,” kata Koordinator Guru Bahasa Inggris, Ita Juita.

Baca Juga: Kelakukan Kepala SMPN 2 Jalaksana Membuat Dewan Pendidikan Kuningan, Gemas

Sedangkan bupati dan sekda merespon dengan baik karena tengah mencarikan solusi terbaiknya.

Sehingga meminta kepada perwakilan guru Bahasa Inggris yang telah lolos pasinggrade untuk bersabar sekaligus selalu berdoa kepada Allah SWT.

Senada dikatakan Guru Bahasa Inggris SMPN 5 Kuningan, Aldi Nurcahya. Bahwa, kedatangan mereka direspon dengan baik.

Baca Juga: 25.661 orang Pemilih Sudah Meninggal, Ketua KPU Kuningan: Rapat Pleno Terbuka akan Digelar Tanggal 30-31 Maret

Sehingga diharapkan dengan melimpahnya kuota PPPK formasi guru, bisa mengakomodir 32 guru yang kualifikasinya sudah terbukti lolos CAT.

Ini Daftar Peserta Seleksi PPPK Guru Bahasa Inggris Lulus Pasang grade Formasi tahun 2021 yang Belum Ditempatkan;

1. Dinda Arismanda

Baca Juga: Pencopotan Kepala SMPN 2 Jalaksana Terhitung 1 Februari 2023, Sekretaris BKPSDM: Melanggar Permendikbudristek

2. Yati Mulyati

3. Epi Sopiani

4. Leni Erliani

5. Tandi Sutandi

6. Pipit Pitria Sari

7. Eria Tri Utami

8. Ita Juita

9. Rosi Hardianti

10. Nita Nur Oktavia

11. Eva Arviyani

12. Wina Yuliana

13. Maya Meilyantika

14. Titin Suhartini

15. Dani Mubarok

16. Atun Hayatun Najah

17. Ofiq Taofiq Nurhidayat

18. Mashita

19. Ani Sumarni

20. Endang Suhendar

21. Ria Shofariatin

22. Wawan Junawan

23. Wida Sopiya Marwa

24. Wati Astria Ningsih

25. Engkus Kusniah

26. Ragil Nyimas Putri

27. Yuliani

28. Aldy Nurcahya

29. Rina Rismalina

30. Dea Zulfanilah

31. Ari Nugraha

32. Fazriani Maftha (Iyan Irwandi/KC) ***

Dapatkan informasi terbaru dan terpopuler dari Kabar Cirebon di Google News

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x