Kehadiran Rombongan Biksu Membuat Gentar Ribuan Warga Cirebon, Ada Apa?

- 17 Mei 2023, 16:13 WIB
para biksu yang berjalan menuju Candi Borobudur.
para biksu yang berjalan menuju Candi Borobudur. //Twitter @ybaindonesia

KABARCIREBON - Kehadiran rombongan biksu membuat gentar ribuan warga Cirebon, dikarenakan baru pertama menjelang perayaan Hari Raya Waisak pada tanggal 4 Juni mendatang, masyarakat melihat rombongan biksu itu berjalan kaki.

Puluhan biksu tersebut sengaja jalan kaki yang memiliki tujuan akan merayakannya hari Waisak di Candi Borobudur.

Puluhan biksu dari Thailand, Singapura, Malaysia dan Indonesia yang sedang jalan kaki menuju Candi Borobudur untuk memperingati hari Waisak disambut antusias oleh ribuan warga Cirebon yang memenuhi jalanan, pada Rabu, 17 Mei 2023.

Baca Juga: Pertamina Patra Niaga Regional JBB Kolaborasi Program ARBORETUM “The Gallery of Sukapura” di Taskmalaya

Puluhan biksu dari Thailand ini masuk dari Kecamatan Susukan yang nantinya akan mengunjungi Candi Borobudur.

Puluhan warga Cirebon antusias oleh kedatangan para biksu untuk sekedar melihat, memberikan semangat serta untuk mengajaknya bersuafoto bersama dengan biksu.

Informasi yang diketahui bahwa puluhan biksu tersebut akan melakukan perjalanan kembali ke Vihara Budhi Asih, Kabupaten Indramayu sore ini pada pukul 05.00 WIB.

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x