Dinas Pendidikan dan Kebudayan Kuningan Gelar Lomba Ngakeul

- 9 September 2023, 10:31 WIB
Kabid Budaya Disdikbud Kuningan, Emup Muplihudin.
Kabid Budaya Disdikbud Kuningan, Emup Muplihudin. /Emsul/KC/

Oleh sebab itu, lomba ngakeul dan memasak olahan tradional ini cukup banyak peminat dari berbagai komunitas, khususnya bagi kaum ibu maupun pelajar yang ada di Kab. Kuningan.

Kegiatan yang digelar setiap tahun satu kali ini, dalam rangkaian peringatan hari ulang tahun (HUT) kemerdakaan Republik Indonesia (RI) ke-78 dan hari jadi Kuningan ke-525. Untuk itu, atas masukan dan permintaan dari para pihak, lomba ngakeul dan memasak tradisional ini untuk digelar kedua kalinya.

Baca Juga: Klinik Sajati Diresmikan oleh Bupati Kuningan, Janjikan Pelayanan Klinis Bermutu Tinggi

Adapun dampak dari kegiatan lomba tersebut membuat kaum ibu maupun para pelajar mutri banyak menambah wawasan masak-memasak yang dapat memberikan manfaat bagi kehidupan berkeluarga.

“Selama ini dalam kehidupam berumahtangga masih ada seorang isteri kurang bisa melayani suaminya dalam memberikan sajian makanan olahan tradisional. Padal itu penting, sebab orang tua kita dulu sudah mengajarkan cara membuat makanan sehat yang dioleh secara tradisional,”ujarnya. (Emsul/KC) ***

Dapatkan informasi terbaru dan terpopuler dari Kabar Cirebon di Google News

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah