Lengkapi, Ini Tiga Cara Mengolah Daging Kurban Agar Memiliki Citra Rasa yang Lezat -Terasa Nampol Saat Dilahap

15 Juni 2024, 05:00 WIB
3 Cara Mengolah Daging Kurban /

KABARCIREBON - Hari Raya Idul Adha tinggal menghitung hari, momen ini dirayakan seluruh Umat Muslim untuk berkurban dan saling berbagi daging kurban. Hari raya Idul Adha juga sering kali dimanfaatkan sebagai ajang berkumpul serta menyantap hidangan daging kurban bersama.

Jika kalian bingung ketika mendapatkan daging kurban ingin dimasak bagaimana, kami telah merekomendasikan beberapa menu olahan daging kurban biasanya dimasak menjadi sate, tongseng, gulai, rendang dan masih banyak lagi.

Resep Olahan Daging Kurban

Ilustrasi Resep Olahan Daging Kurban Idul Adha. YouTube Sajian Sedap
Ini dia resep olahan masakan daging kurban yang tentunya memiliki cita rasa yang menggugah selera :

Baca Juga: Rekomendasi 10 Destinasi Wisata Yogyakarta dengan Panorama Alam yang indah dan Masih Perawan: Murmer Banget

1.Olahan kambing yang pertama yaitu gulai. Masakan ini memiliki cita rasa yang gurih dan kaya akan rempah.

Bahan-bahan:

-1 kg daging kambing berikut tulangnya, potong-potong
-750 ml santan cair

Baca Juga: Obyek Wisata Kiara Danu Majalengka, Tebing Curam Menjadi Sumber Air Terjun Menambah Kesan Darmatis dan Eksotis

-250 ml santan kental dari 12 butir kelapa tua
-3 buah cengkih
-5 cm kayu manis
-2 buah kapulaga

-4 butir klabet
-1 batang serai, memarkan
-3 lembar daun jeruk purut
-1 sendok makan air asam

-Garam sesuai selera
-Bawang goreng untuk taburan

Baca Juga: Resep Praktis Membuat Sayur Sambel Godong Kuliner Khas Cirebon: Dijamin Maknyuss

Bumbu halus:

-4 buah cabai merah
-3 siung bawang putih
-6 butir bawang merah

-4 butir kemiri, sangrai
-2 sendok teh ketumbar, sangrai
-1 sendok teh merica bulat, sangrai

Baca Juga: Bubur Cecek Kuliner Khas Cirebon Gurih dan Nikmat: Ini Resep dan Cara Mengolahnya

-1 sendok teh jintan, sangrai
-10 butir adas manis, sangrai
-1 sendok teh jahe cincang

-1 sendok teh kunyit cincang
-½ sendok makan lengkuas cincang

Cara membuat:

Baca Juga: Inilah 5 Rekomendasi Drakor Time Travel Selain Lovely Runner

-Haluskan semua bahan bumbu halus menggunakan blender atau ulekan.

-Panaskan 3 sendok makan minyak di wajan. Tumis bumbu halus hingga harum.

-Masukkan cengkih, kayu manis, kapulaga, klabet, serai, dan daun jeruk purut ke dalam tumisan bumbu. Aduk hingga semua bahan layu dan tercampur rata.

Baca Juga: Habiskan Masa Liburan dengan Mengunjungi Tiga Wisata Aquarium Terbesar di Jakarta yang Bikin Takjub!

-Masukkan potongan daging kambing ke dalam wajan. Aduk-aduk hingga daging berubah warna.

-Tuangkan santan cair ke dalam wajan. Masak dengan api sedang, sambil sesekali diaduk, hingga daging menjadi empuk.

-Setelah daging empuk, masukkan santan kental. Aduk hingga santan merata dan masak hingga seluruhnya matang.

Baca Juga: Rekomendasi Tujuh Restoran dengan Nuansa Tradisonal dan Modern di wilayah Cirebon

-Tambahkan air asam dan garam sesuai selera. Aduk rata dan masak sebentar lagi.

-Angkat gulai kambing dari wajan dan sajikan dalam mangkuk. Taburi dengan bawang goreng sebagai pelengkap.

2. Tongseng Kambing

Bahan

Baca Juga: Ini Tujuh Daftar Kedai Bebek Goreng di Tegal: Ada Bebek Goreng Si Jay- Ayam dan Bebek Pak Boss

-1/2 iga kambing direbus, lalu dipotong
-1 bungkus bumbu gulai
-Sedikit jinten potong halus
-Sedikit pala potong halus

-1 batang serai, digeprak
-3 lembar daun jeruk purut
-2 lembar daun salam

-500 ml santan
-Gula secukupnya

Baca Juga: Ini Tujuh Daftar Kedai Bebek Goreng di Tegal: Ada Bebek Goreng Si Jay- Ayam dan Bebek Pak Boss

-Garam secukupnya
-3 sdm kecap manis

Bumbu Halus
-5 siung bawang merah
-2 siung bawang putih

Pelengkap
-Tomat kubis, dipotong menjadi beberapa bagian
-Bawang goreng

Baca Juga: Tempat Wisata yang Murmer: Banyak Wahana Permainan yang Seru di Water Park Cirebon Ini

Cara Memasak
-Tumis bumbu halus, pala, jinten sampai harum, lalu masukkan daun jeruk, daun salam dan serai.

-Selanjutnya, masukkan separuh santan lalu daging kambing dimasukkan. Biarkan sampai mendidih.

-Tambahkan kecap manis, garam dan gula, kemudian aduk.

Baca Juga: Candi Borobudur Jejak Peradaban Masa Lalu yang Menakjubkan

-Setelah itu, masukkan sisa santan, aduk jangan sampai santan pecah.

-Sebelum diangkat, masukkan tomat dan kubis sebentar saja.

-Angkat dan sajikan dengan bawang goreng sebagai pelengkap.

Baca Juga: Resep Empal Gentong Kuliner Legendaris Khas Cirebon yang Bisa Dicoba Saat Hari Raya Idul Adha Tiba

3. Sate Kambing Bumbu Kacang
Sate kambing bumbu kacang merupaka sajian sate yang cukup terkenal di Indonesia. Bumbu kacang merupakan perpaduan antara kacang tanah, cabe rawit, gula merah, dan beberapa rempah lainnya.

Bahan utama:
-1 kilogram daging kambing
-30 buah tusuk sate
-8 lembar daun pepaya

Bahan bumbu olesan saten kambing:
-120 gram kecap manis
-10 gram garam
-10 gram merica bubuk
-50 gram margarin, lelehkan

Baca Juga: Segarnya Empal Asem Kuliner Khas Cirebon, Resep dan Cara Memasaknya Ini bisa Kalian Coba Saat Kurban!

Bahan saus kacang:
-100 gram bawang merah
-80 gram bawang putih
-50 gram cabai merah

-Kacang tanah secukupnya, haluskan
-Kecap manis secukupnya
-Garam secukupnya

Itulah beberapa resep yang membuat kalian tidak bingung untuk mengolah daging kurban.***

 

 

Editor: Epih Pahlapi

Tags

Terkini

Terpopuler