Kisah Nabi Muhammad SAW Bagian 9, Pernikahan Abdullah dan Aminah

- 7 Februari 2023, 10:08 WIB
Ilustrasi pernikahan Abdullah dan Aminah, kisah Nabi Muhammad SAW bagian 9.*
Ilustrasi pernikahan Abdullah dan Aminah, kisah Nabi Muhammad SAW bagian 9.* /Kabar Cirebon/

Sementara itu, padang-padang rumput dipenuhi harum bunga-bunga yang tumbuh di kebun-kebun.

Bagi penduduk Mekah, musim semi adalah tanda kebebasan dan dimulainya lagi perdagangan musim panas ke Syria.

Baca Juga: Sang Jenderal Bintang Satu Merasa Ditampar Anak Yatim

Abdullah pun berniat pergi musim ini. "Kanda, sebenarnya hatiku sangat berat melepas kepergianmu,".

"Entah mengapa hatiku diliputi kekhawatiran dan kegelisahan".

"Aku bahkan berharap dapat menemukan suatu alasan untuk menahan kepergianmu," Keluh Aminah kepada suaminya.

Abdullah tersenyum menentramkan. "Hatiku pun terasa tertinggal di sini, Dinda,".

Baca Juga: Situasi Jazirah Arab dan Suku Badui Sebelum Nabi Muhammad SAW Diutus, Inilah Kondisinya (Kisah Nabi Bagian 1)

"Aku tahu begitu besar rasa sayangmu kepadaku sehingga engkau berharap dapat terus berada di sisiku," tutur Abdullah.

"Bukan cuma itu, damai rasanya berada di sampingmu, Kanda," ujar Aminah.

Halaman:

Editor: Muhammad Alif Santosa

Sumber: Majelis Kopi Pahit Forsil Alma'ruf


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x