Tabel Simulasi Biaya Perawatan Berkala Suzuki Grand Vitara, PKB dan Angsuran Ringan Rp21 Ribu Tipe GL

- 30 Desember 2023, 17:33 WIB
Suzuki Grand Vitara
Suzuki Grand Vitara /Foto/SIS/

KABARCIREBON - Tidak sedikit konsumen yang merasa enggan terbebani besarnya angsuran kendaraan karena ketidatahuan mereka memilih angsuran benar-benar super ringan.

Karena itu jika konsumen mengetahui ada dari salah satu angsuran kendaraan ringan, maka bisa jadi itulah yang menjadi pilihan utama mereka.

Salah satunya kendaraan SUV Grand Vitara yang merupakan besutan dari Suzuki ini.

Baca Juga: Talk Show Berkelas Meriahkan Pelaksanaan Konfercab NU Majalengka ke-VIII. Ini Saran dan Masukan Bagi Warga NU.

Grand Vitara diklaim telah menorehkan catatat penjualan dengan peningkatan hingga 8% pada November 2023 kemarin.

Biaya kepemilikan SUV satu ini bisa dikatagorikan lebih ekonomis dibanding dengan kendaraan SUV lainnya, yakni hanya Rp21.452 per hari untuk tipe GL, dan Rp22.545 per hari untuk tipe GX.

Asst.to Dept Head of 4W Sales PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) Rendy R.Murdoko mengatakan, mobil SUV hybrid saat ini telah diterima khusus kalangan masyarakat Indonesia.

Baca Juga: Jelang Pergantian Tahun, 36 Pejabat Fungsional dan Administrasi Pemkab Indramayu Tempati Tugas Baru

"Pada saat ini, untuk katagori SUV menjadi kontribusi terbesar dalam penjualan Suzuki secara total keseluruhan yakni hingga mencapai 58%. Angka itu, telah sejalan dengan kebutuhan dan minat masyarakat di Indonesia," kata Rendy dalam keterangnnya kepada kabarcirebon.com Sabtu, 30 Desember 2023.

Meski dibalik segala kelebihan fitur dan tampilannya, lanjut Rendy, namun untuk biaya kepemilikan kendaraan SUV satu ini masih tetap dikatagorikan ekonomis."Yakni hanya Rp21.452 per hari bagi tipe GL dan Rp22.545 per hari bagi tipe GX," sebut Rendy.

Sedangkan, untuk bisa mengetahui estimasi biaya kepemilikan yang meliputi biaya perawatan berkala dan biaya pajak kendaraan yang berlaku, sebaiknya bagi calon konsumen bisa melihat angka-angka sebagaimana yang dibawah ini:

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah