Seluruh Stakeholders Diminta Dorong Percepatan Penanggulangan Kemiskian di Kuningan.

- 13 Oktober 2023, 19:23 WIB
Bupati foto bersama setelah melakukan penandataganan oleh sejumlah stakeholder terkiat upaya persepatan serta penurunan angka kemiskinan di Kab. Kuningan, berlangsung di Aula Kantor Bappeda.
Bupati foto bersama setelah melakukan penandataganan oleh sejumlah stakeholder terkiat upaya persepatan serta penurunan angka kemiskinan di Kab. Kuningan, berlangsung di Aula Kantor Bappeda. /Emsul/KC/

“Urusan kemiskinan merupakan urusan kita bersama, maka dari itu kita perlukan basis data, peran Kepala Desa sangat penting karena yang paling tahu kondisi yang sebenarnya. Persoalan ini harus menjadi prioritas utama dan kita perhatikan setiap dinamika perubahan yang ada,” ungkap bupati.

Sekretaris DPRD Kab. Kuningan, H Deni Hamdani, mengemukakan, rapat hari ini merupakan implementasi proyek perubahan yang dirintis beberapa waktu lalu. Pihaknya kini tengah melaksanakan penidikan kepemimpinan nasional (PKN) dengan mengambill tema gagasan penguatan kewenangan kepala daerah dalam percepatan penghapusan kemiskinan melalui pengelolaan data kemiskinan terpadu (PDKT).

Baca Juga: Empat Jabatan Setara Kepala Dinas di Kabupaten Kuningan Dilelangkan Terbuka

Turut hadir pada acara tersebut Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa, Kepala BKPSDM, Kepala Kesbangpol, Kepala Disnkertrans, para camat, perwakinan dari masing-masing SKPD dan Kepala Desa. Acara ini dilakukan secara Hibryd yang dilaksanakan secara langsung dan virtual. (Emsul/KC) ***

Dapatkan informasi terbaru dan terpopuler dari Kabar Cirebon di Google News

 

Halaman:

Editor: Iyan Irwandi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah