Menjelang Ramadan, Jasa Pencucian Karpet Masjid di Majalengka Meningkat hingga 100%

- 7 Maret 2024, 18:42 WIB
Seorang pekerja tengah merapihkan dinding masjid yang retak - retak di Keluarahan Cigasong, Kecamatan Cigasong, Kabupaten Majalengka. Jelang Ramadhan DKM Masjid baisa merapihkan dan membersihkan masjid untuk persiapan tarawih agar ketika tarawih kondisi masjid bersih dan rapih serta nyaman di gunaka
Seorang pekerja tengah merapihkan dinding masjid yang retak - retak di Keluarahan Cigasong, Kecamatan Cigasong, Kabupaten Majalengka. Jelang Ramadhan DKM Masjid baisa merapihkan dan membersihkan masjid untuk persiapan tarawih agar ketika tarawih kondisi masjid bersih dan rapih serta nyaman di gunaka /Foto/Tati/KC/

“Banyak sekali soalnya khawatir ngga beres nanti mereka kecewa, “ ungkap seorang pekerja.

Baca Juga: MABAR Volume II : Dinas Kominfo Majalengka dan PWI Siapkan Strategi Jitu Cegah Hoax Jelang Pilkada 2024

Menurut mereka, pesanan pencucian karpet akan naik lagi saat menjelang lebaran Idul Fitri mendatang.

Bersih makan

Tradisi lainnya yang biasa dilakukan menjelang puasa adalah membersihkan, merapikan, mengecat masjid hingga memperluas untuk menampung jemaah yang melaksanakan solat tarawih.

Baca Juga: 2 Mahasiswa Asal Belanda Belajar di FK UGJ Cirebon

Masjid di Keluarahan Cigasong sudah seminggu mempekerjakan sejumlah pekerja, tukang ngecat dan memperbaiki kerusakan kecil bangunan masjid. Retakan di dinding masjid disemua titik di poles dengan semen putih agar retakan tertutup.

“Kami sudah seminggu bekerja memperbaiki kerusakan kecil – kecilan, serta mengecat seluruh ruangan bagian dalam dan luar hingga tempat wudlu,” ungkap seorang pekerja.

Membersihkan makam juga menjadi kebiasaan sebagian besar masyarakat di Majalengka. Membersihkan rumput dan sampah kering sekutar nakam keluarganya. Malah ada juga yang ngajahul (memperbaiki makam yang rusak) atau mengganti nisan dengan yang baru agar saat lebaran nanti kondisi makan terlihat rapi dan bagus.

Baca Juga: Terkendala dengan Cuaca, Ruas Jalan Nasional Cikijing-Kuningan Masih Belum Bisa Dilalui Kendaraan

Halaman:

Editor: Epih Pahlapi

Sumber: liputan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah